hmm ini sudah kesekian kalinya
kubiarkan rasa berjelaga
dan akhirnya sewujud tanda tanya yang muncul disana
bukan pesimis, tidak juga optimis
tidak pernah berusaha menipis
sikapmu yang mengikis
jika realita menjegal kita
mungkin harapanlah yang terlalu melangkah jauh
membendung keluh..
hatiku sudah kelu, rasa itu beku
ini bukan lagi kita yang dulu
jangan biarkan sesal mengekang asa
menjerat logika, menghempas bahagia, membunuh rasa
hanya karena biasa bersama
mungkin 'kita' bukan jawabnya
masih banyak lembar yang belum dibuka
kemungkinan selalu ada
lalu knp berhenti?
seolah ini hari terakhir di bumi
km masih pantas bermimpi dan tak mungkin sendiri..
kubiarkan rasa berjelaga
dan akhirnya sewujud tanda tanya yang muncul disana
bukan pesimis, tidak juga optimis
tidak pernah berusaha menipis
sikapmu yang mengikis
jika realita menjegal kita
mungkin harapanlah yang terlalu melangkah jauh
membendung keluh..
hatiku sudah kelu, rasa itu beku
ini bukan lagi kita yang dulu
jangan biarkan sesal mengekang asa
menjerat logika, menghempas bahagia, membunuh rasa
hanya karena biasa bersama
mungkin 'kita' bukan jawabnya
masih banyak lembar yang belum dibuka
kemungkinan selalu ada
lalu knp berhenti?
seolah ini hari terakhir di bumi
km masih pantas bermimpi dan tak mungkin sendiri..
0 komentar:
Posting Komentar